Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2016

KATAK SAWAH ( Fejervarya cancrivora)

KATAK SAWAH (  Fejervarya cancrivora) Amphibi adalah vertebrata yang pertama kali hidup di darat. Amphibi memiliki pentadaktil (lima ujung jari-jari kaki) dan jumlah jari kaki dapat berkurang. Amphibi adalah ektoterm atau perubahan suhu tubuh bergantung pada suhu lingkungan. Amphibi meninggalkan telur-telurnya dalam kolam maupun aliran-aliran air dan tidak seekorpun dapat berjalan di tanah ketika menetas (Sukiya, 2005). Amphibia adalah vertebrata yang secara tipikal dapat hidup baik dalam air tawar dan di darat. Sebagian besar mengalami metamorfosis dari berudu (akuatis dan bernafas dengan insang) ke dewasa (bernafas dengan paru-paru). Namun beberapa jenis amfibia tetap mempunyai insang dalam hidupnya. Salah satu yang tergolong kedalamnya adalah katak sawah (Fejervarya cancrivora) (Brontowidjoyo, 1994) . Namun, ditemukan katak yang dapat hidup di perairan  garam di daerah   india. Katak ini dapat bertahan pada salinitas 0-39 ppt ( Satheeshkumar , 2011). Katak sawah

Emergent Property of The Plasma Membrane

Sel merupakan kumpulan materi yang paling sederhana yang dapat hidup, bahkan terdapat beranekaragam bentuk kehidupan yang hadir sebagai organisme bersel tunggal. Secara umum, sel terbagi menjadi dua, yaitu sel prokariotik dan sel eukariotik. Berdasarkan pengetahuan yang kita ketahui selama ini, secara umum sel memiliki fungsi struktural dalam membentuk organisme, namun disisi lain ada fungsi yang selama ini kita abaikan. Fungsi ini memiliki peran penting dalam kelangsungan kehidupan sel, namun pada kenyataannya kita seringkali lebih berfokus pada fungsi sel dan organel sel itu sendiri. Apabila fungsi ini tidak dapat berjalan dengan baik, dapat mempengaruhi seluruh aktivitas sel. Fungsi ini disebut sebagai emergent property.  Kehidupan adalah sifat yang muncul dari tingkat sel, kami berfokus pada pembahasan emergent property dari membrane plasma. Semua sel memiliki beberapa kesamaan dasar, yaitu dibatasi oleh perintang selektif biasa disebut dengan  membrane plasma. Membran itu m